AAA – Lahir, tumbuh besar, mengenal hidup, dan kelak akan pergi. Apa anda tau arti kata tersebut? Yah.. lupakan.. oke sebelumnya selamat datang di Sangkay City Blog. Dalam artikel ini kami membuat daftar Festival di Kabupaten Barito Timur (Bartim).
Berikut beberpa kegiatan atau agenda tahunan yang selalu di laksanakan di kabupaten Barito Timur, prov. Kalimantan Tengah.
1. Festival Jari Janang Kalalawah (JAJAKA)
Festival yang di adakan pada bulan maret atau april ini di laksanakan di komplek objek wisata Museum Lewu Hante, desa Taniran. Agenda kegiatan berupa pemilihan duta pariwisata dan perlombaan permainan rakyat tradisional, yaitu bagasing, bagagap, manyipet, balugu, sepak sawut, serta lomba neweng kayu, memancing, mangenta, malamang, memasak makanan tradisional, tari, dan melukis. Untuk pesertanya adalah utusan dari seluruh kecamatan yang ada di kab. Barito timur.
2. Festival Lagu Daerah Nansarunai
Festival ini merupakan festival lagu daerah yang di adakan setiap setahun sekali pada bulan agustus. Acara ini merupakan ajang seleksi penyanyi local dan pecinta lagu daerah Kabupaten Barito Timur serta mencari bakat musisi – musisi baru. Pada Festival ini ada banyak peserta yang berpartisipasi, mengingat kecintaan masyarakat Barito Timur terhadap seni music dan seni suara. Hanya saja di barito timur masih belum ada studio rekaman yang baik.
3. Festival Pembangunan BARTIM EXPO
Pawai dan Pameran yang selalu diadakan setiap tahun nya ini merupakan rangka menyambut hari ulang tahun kabupaten dan juga menyambut hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia. Acara yang di selenggarakan setiap bulan agustus ini diselenggarakan berkisar 1 sampai 2 minggu atau lebih. Dalam rangkaian acara ini dimulai dengan kegiatan lomba, pawai pembangunan dan pameran dari berbagai SKPD, Instansi, bisnis, serta pasar rakyat. Kegiatan Bartim Expo merupakan kegiatan yang paling menarik perhatian masyarakat serta wisatawan di seputaran DAS Barito maupun luar.
Mungkin untuk mendatang aka nada agenda tahunan yang akan di selenggarakan di bartim, seperti pawai natal dan lain – lain..
Terima kasih..
Sumber : Dinas Pariwisata dan Olah Raga, Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Barito Timur
Berikut beberpa kegiatan atau agenda tahunan yang selalu di laksanakan di kabupaten Barito Timur, prov. Kalimantan Tengah.
1. Festival Jari Janang Kalalawah (JAJAKA)
Festival yang di adakan pada bulan maret atau april ini di laksanakan di komplek objek wisata Museum Lewu Hante, desa Taniran. Agenda kegiatan berupa pemilihan duta pariwisata dan perlombaan permainan rakyat tradisional, yaitu bagasing, bagagap, manyipet, balugu, sepak sawut, serta lomba neweng kayu, memancing, mangenta, malamang, memasak makanan tradisional, tari, dan melukis. Untuk pesertanya adalah utusan dari seluruh kecamatan yang ada di kab. Barito timur.
2. Festival Lagu Daerah Nansarunai
Festival ini merupakan festival lagu daerah yang di adakan setiap setahun sekali pada bulan agustus. Acara ini merupakan ajang seleksi penyanyi local dan pecinta lagu daerah Kabupaten Barito Timur serta mencari bakat musisi – musisi baru. Pada Festival ini ada banyak peserta yang berpartisipasi, mengingat kecintaan masyarakat Barito Timur terhadap seni music dan seni suara. Hanya saja di barito timur masih belum ada studio rekaman yang baik.
3. Festival Pembangunan BARTIM EXPO
Pawai dan Pameran yang selalu diadakan setiap tahun nya ini merupakan rangka menyambut hari ulang tahun kabupaten dan juga menyambut hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia. Acara yang di selenggarakan setiap bulan agustus ini diselenggarakan berkisar 1 sampai 2 minggu atau lebih. Dalam rangkaian acara ini dimulai dengan kegiatan lomba, pawai pembangunan dan pameran dari berbagai SKPD, Instansi, bisnis, serta pasar rakyat. Kegiatan Bartim Expo merupakan kegiatan yang paling menarik perhatian masyarakat serta wisatawan di seputaran DAS Barito maupun luar.
Mungkin untuk mendatang aka nada agenda tahunan yang akan di selenggarakan di bartim, seperti pawai natal dan lain – lain..
Terima kasih..
Sumber : Dinas Pariwisata dan Olah Raga, Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Barito Timur
Tidak ada komentar:
Posting Komentar